Kelebihan Linux :
- Sistem Operasi Linux Open-Source.
- Tidak perlu lisensi.
- Linux relatif stabil.
- Sekarang Linux mudah digunakan.
- Paket Linux merupakan satu kesatuan
- Sudah mulai banyak didukung oleh vendor hardware maupun software.
- Keamanan yang lebih unggul dibandingkan Windows.
- Linux mempunyai kompatibilitas ke belakang yang lebih baik.
Kekurangan Linux :
- Banyak pengguna yang belum terbiasa dengan Linux.
- Dukungan perangkat keras dari vendor-vendor tertentu yang tidak terlalu baik pada Linux.
- Proses instalasi software tidak semudah di Windows.
- Nama-nama paket program antara distro satu dengan distro lainnya berbeda-beda.
0 komentar:
Posting Komentar